ANALISIS YURIDIS DAMPAK INFLASI TERHADAP PEKERJA BERDASARKAN UNDANG-UNDANG KETENAGAKERJAAN
DOI:
https://doi.org/10.33884/scientiajournal.v5i4.7855Kata Kunci:
Dampak inflasi terhadap lapangan kerja, sumber daya manusia, sumber tenaga kerja, pengangguran, masyarakat miskin.Abstrak
Dampak inflasi sering dijadikan indikator adanya perbedaan pendapat mengenai sumber daya manusia dan sumber lapangan kerja, antar kelompok pekerja, dan antar daerah. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan analisis yuridis pengaruh inflasi terhadap tenaga kerja, pengangguran, dan penduduk miskin terhadap inflasi dan ketimpangan lapangan kerja. Penelitian ini menggunakan data penelitian berdasarkan undang-undang ketenagakerjaan dan analisis data dilakukan dengan kerangka yuridis ini berdasarkan undang-undang nomor 13 tahun 2003 dan pasal 7 undang-undang nomor 23 tahun 1999 menunjukkan dampak inflasi terhadap sumber daya manusia dan sumber tenaga kerja, pengangguran dan masyarakat miskin mempengaruhi ketimpangan pembangunan di kota-kota yang terkena dampak inflasi.